Wednesday, 6 February 2019

Lirik Lagu Gisel - Perjalanan Berharga

Artis : Gisel
Album : Perjalanan Berharga - Single
Dirilis : 2019
Genre : Pop

Ribuan hari telah kita lalui
Jutaan mimpi coba tuk dijalani
Tak pernah terbayangkan dibenakku
Jalan berbeda yang harus di tempuh

Bersamamu aku pernah bahagia
Disampingmu aku pernah bangga
Namun kenyataannya kini berbeda
Kau dan aku harus saling merelakan

Bukan mau ku sakiti hatimu
Hanya kejujuran
Yang larutkan semua semu

Beribu maaf yang tak tersampaikan
Akan slalu ada di dalam dada
Untuk setiap hati yang terluka
Untuk setiap harapan yang sirna

Namun semua akan indah ku percaya
Jalan terbaik yang ada di depan kita
Terimakasih untuk semua
Yang dilalui bersama
Untuk semua perjalanan berharga

Let's live this life
You always have a place in my heart

Namun semua akan indah ku percaya
Jalan terbaik yang ada di depan kita
Terimakasih untuk semua
Yang dilalui bersama
Untuk semua perjalanan berharga

Let's live this life
You always have a place
Let's live this life
You always have a place in my heart


Gisel - Perjalanan Berharga 
Load disqus comments

0 comments